Polres Kukar : Cegah Aksi Kejahatan Polsek Muara Muntai Gelar Cipkon Serta Pengamanan Hiburan Warga
Humas reskukar – Ciptakan situasi tetap aman diwilayah hukumnya Polsek Muara Muntai Polres Kutai Kartanegara melaksanakan giat cipta kondisi (Cipkon), tepatnya di Desa Prian, Sabtu (18/03/2017) pukul 21.00 Wita.
Kapolres Kukar AKBP Fadillah Zulkarnaen melalui Paur SUBBAG Humas IPTU Sabar mengatakan ” giat Cipkon yang dilaksanakan Polsek Muara Muntai memang rutin terutama pada akhir pekan seperti malam ini dengan sasaran Narkoba, Miras dan Tindak pidana yang lain, ungkapnya.
Ia menambahkan ” dengan dilaksanakannya secara rutin giat Cipkon ini bisa menekan niat para pelaku untuk berbuat jahat, harapnya
bukan itu saja setelah pelaksanaan giat Cipkon ini para petugas melanjutkan pengamanan acara Elekton dalam pernikahan disalah satu warganya (dik25)
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!