Sat Polair Polres Kukar Rutin Laksnakan Patroli Perairan Di Delta Mahakam

Sat Polair Polres Kukar laksanakan Patroli Perairan di Delta Mahakam tepatnya di Perairan CPU/ Tambora Kec. Anggana Kab. Kutai Kartanegara dengan menggunakan sarana KP. XII – 0006 melaksanakan Pemeriksaan terhadap Kapal KM. BAROKAH yang berlayar dari Per. Handil terusan tujuan Per. Samarinda, Dokumen Kapal Lengkap. Serta mengarahkan kepada Nakhoda dan ABK Kapal lainnya apabila melihat dan menemukan Tindak Pidana (Pencurian Tali Kapal, Pencurian Batu Bara, Peredaran Narkoba, dll) agar segera melaporkan kepada Pihak Kepolisian.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *