Bhabinkamtibmas gandeng satpam perkebunan sawit PT.Budiduta Agromakmur tanggulangi KARHUTLA

Kukar – Jumat (15 September 2023) Bhabinkamtibmas Kelurahan Loa Ipuh darat Polsek Tenggarong Aipda Lenhad,S.E melakukan penggalangan dan pembinaan penanggulangan Karhutla terhadap Satpam perusahaan perkebunan sawit PT.Budiduta Agromakmur yang sebagian wilayahnya berada di wilayah kelurahan Loa Ipuh darat kecamatan Tenggarong kabupaten Kutai Kartanegara.

Tujuan pelaksanaan pembinaan penanggulangan Karhutla tersebut adalah untuk menjaga dan meminimalisir terjadinya kebakaran hutan dan lahan yang berada di kelurahan loa Ipuh darat.

Kapolres Kutai Kartanegara AKBP Hari Rosena, S.H., S.I.K., M.SI melalui Kapolsek Tenggarong AKP Poerwo Asmadi,S.H memerintahkan kepada Anggota Bhabinkamtibmas nya agar melakukan pembinaan terhadap masyarakat ataupun kelompok warga untuk sadar karhutla.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

fourteen + 3 =